Hangtuah Berbenah, Incar Playoff & Ingin Lebih Baik dari Musim Lalu, Berita IBL

Amartha Hangtuah Jakarta bersiap menjalani IBL 2024. Mereka memperkenalkan tim dan pemain pada Rabu (10/1) di kawasan Jakarta Selatan. Hangtuah optimis musim ini mereka bisa lebih baik dari musim lalu. Salah satu langkahnya dengan mengganti pelatih. Mereka merekrut lagi Andika Saputra. Pelatih yang akrab disapa Bedu itu pernah membawa Hangtuah mencapai empat besar IBL 2017-2018. … Baca Selengkapnya

Luca Marini Ingin Pertahankan Posisi Terdepan di Sirkuit Mandalika , Terupdate

pojokberita.co.id – Pembalap Mooney VR46 Luca Marini ingin mempertahankan posisi terdepan yang dia raih di sesi kualifikasi MotoGP Indonesia pada Sprint, Sabtu sore ini, serta balapan utama yang digelar di Sirkuit Mandalika, Minggu (15/10). “Untuk Sprint (dan balapan mendatang), saya akan berusaha untuk bekerja keras dan meneruskan prestasi kecil saya ini, yaitu posisi pole yang … Baca Selengkapnya

Sebab Marc Marquez Masih Ingin Jadi Yang Terbaik di MotoGP, Ingin Lampaui Rekor Rossi , Terupdate

  pojokberita.co.id – Jelas Marc Marquez masih punya ambisi besar menambah gelar juara dunianya. Terpuruk bersama Honda dalam dua tahun belakangan, rider berjuluk Baby Alien itu sampai harus ”menurunkan levelnya” untuk memutuskan kontrak dengan Repsol Honda dan kabarnya bakal bergabung dengan tim satelit ketiga Ducati, Gresini. Saat ini, Marquez telah mengantongi 8 gelar juara dunia di … Baca Selengkapnya

Bos Ducati: Marc Marquez Sangat Ingin Menunggangi Ducati, Memutus Kontrak dengan Honda Sangat Rumit , Terupdate

pojokberita.co.id – Satu lagi bagian dari teka-teki masa depan Marc Marquez di MotoGP terjawab. Manajer Ducati Corse Gigi Dall’Igna mengungkap bahwa Marquez benar-benar ingin mengendarai Ducati. Dall’Igna mengungkapkan itu kepada Sky Italia. Pernyataan tersebut seperti konfirmasi bahwa juara dunia delapan kali itu memang akan meninggalkan Honda dan bergabung dengan adiknya, Alex, di Gresini musim depan. Baca Juga: … Baca Selengkapnya

CLS Knights Ingin Buat Sejarah, Garuda Bandung Janji Tampil Lebih Baik (Menjelang Playoff IBL 2017), Berita IBL

Pertarungan playoff IBL 2017 dari Divisi Merah siap digelar. CLS Knights Surabaya dan Bank BJB Garuda Bandung akan bertemu pada 31 Maret, 1 April dan 3 April (bila kedudukan 1-1) di GOR Kertajaya Surabaya. Dengan menggunakan sistem best of three, laga playoff ini jadi semakin menarik. Sebab CLS Knights dan Garuda Bandung sudah menyiapkan diri … Baca Selengkapnya

Aspac Tak Ingin Kecolongan Lagi (Menjelang Playoff 2017), Berita IBL

Jalan berliku dilalui W88.News Aspac Jakarta pada musim reguler IBL 2017. Bagaimana tidak, untuk bisa lolos ke playoff saja, mereka harus berjuang dengan keras. Terlebih, Aspac juga kalah di lima laga. Dengan hasil tersebut, Aspac ada di peringkat kedua Divisi Putih. Di babak playoff, mereka akan berhadapan dengan lawan yang cukup berat, Pacific Caesar Surabaya. Dengan … Baca Selengkapnya

Pelita Jaya Ingin Kembali ke Final (Semifinal IBL 2017), Berita IBL

Dua musim terakhir (NBL Indonesia 2014-15 dan IBL 2017), Pelita Jaya EMP Jakarta dirundung kesedihan. Mereka berhasil mencapai laga final, namun gagal jadi juara. Musim ini, Pelita Jaya ingin kembali mencapai babak final agar mereka bisa meraih gelar juara yang selama ini sudah jadi target utama. Sebelum itu terwujud, Ponsianus “Komink” Nyoman Indrawan harus berhadapan … Baca Selengkapnya

Satya Wacana Salatiga Ingin Sapu Bersih di Semarang, Berita IBL

IBL 2017-2018 Seri Pertama akan berlangsung di Semarang. Ini membuat tim Satya Wacana Salatiga memiliki semangat berlipat untuk membuka musim ini dengan hasil positif. Bahkan manajemen Satya Wacana memberi target untuk bisa sapu bersih tiga laga di Seri Semarang. Jatah bertanding Satya Wacana sama dengan Satria Muda Pertamina Jakarta dan NSH Jakarta yaitu tiga laga … Baca Selengkapnya

Andre Yuwadi Ingin Pemain di Bangku Cadangan Garuda Bandung Lebih Siap, Berita IBL

Peluang Garuda Bandung ke playoff terbuka lebar. Namun untuk mengamankan posisi ini, tim asuhan Andre Yuwadi tetap harus memenangkan pertandingan di Seri 8 Malang, minggu depan. Untuk itu, Andre ingin agar pemain di bangku cadangan lebih siap dan tidak bergantung pada pemain inti saja. Lima pertama (starter) Garuda lebih kuat setelah ada Gary Jacobs Jr.. … Baca Selengkapnya

Satria Muda Ingin Menginspirasi Warga Jakarta, Berita IBL

Satria Muda Pertamina Jakarta menjuarai Indonesian Basketball League (IBL) 2017-2018. Sebagai tim asal ibukota, Satria Muda mendapat kehormatan bertemu dengan Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno, di Balai Kota Jakarta, Senin, 21 Mei. Tahun ini sudah ada dua klub olahraga yang diundang ke Balai Kota Jakarta. Sebelumnya, pada 18 Februari lalu, tim Persija Jakarta disambut … Baca Selengkapnya