Tag: meski
-
Marco Bezzecchi Tetap Berangkat ke Mandalika meski Masih Cedera , Terupdate
pojokberita.co.id – Pembalap Mooney VR46 Racing Team, Marco Bezzecchi, dilaporkan melakukan persiapan perjalanan ke MotoGP Mandalika meskipun dirinya masih cedera. Hal tersebut dikonfirmasi oleh MotoGP dalam keterangan resminya yang diterbitkan pada Rabu (11/10). Sebelumnya, pembalap asal Italia itu mengalami patah tulang selangka setelah kecelakaan saat latihan di The Ranch Tavulia akhir pekan lalu. Bezzecchi kemudian…
-
Meski Tengah Cedera, Marco Bezzecchi Pastikan Ikut Mengaspal di Mandalika , Terupdate
pojokberita.co.id – Kabar tak sedap sempat diterima Mooney VR46 Racing Team usai pembalapnya Marco Bezzecchi kecelakaan pada pekan lalu. Kecelakaan Marco Bezzecchi dialaminya saat menjalani latihan dengan menjajal motor Ranch VR46 di Tavulia, Italia. Atas peristiwa tersebut, Marco Bezzecchi kemudian dilarikan ke rumah sakit dan menjalani operasi akibat patah tulang selangka kanan yang dialaminya. Baca…
-
Bank BJB Garuda Bandung Menang Meski Sempat Tertinggal 13 Poin, Berita IBL
Kejadian yang sama terulang lagi. Bank BJB Garuda Bandung harus bersusah payah untuk mendapatkan kemenangan kedua di IBL 2017-2018 Seri 1 Semarang. Mereka tertinggal 13 poin di awal laga dan berhasil membalikkan keadaan. Garuda akhirnya menang 70-66 atas NSH Jakarta. Satu momentum kemenangan Garuda terjadi di kuarter keempat, tepatnya di empat menit sisa laga. Dua…
-
Yamaha dan Honda Akan Mendapat Hak Konsesi MotoGP, Meski Tim Lain Tidak Setuju , Terupdate
pojokberita.co.id – Yamaha dan Honda bakal mendapatkan hak konsesi setelah Dorna menyatakan akan mengubah aturan meski tim rival tidak menyetujuinya. Sebelumnya, Dorna melontarkan ide untuk mengubah peraturan MotoGP demi membantu pabrikan Jepang yang sedang berjuang agar menjadi lebih kompetitif. Ducati, Aprilia, dan KTM tidak terlalu menyambut baik usulan tersebut. Baca Juga: Kritik Pecco untuk Regulasi Baru…
-
Stapac Jakarta Tetap Menang Meski Akurasi Tembakan Jarak Jauh Buruk, Berita IBL
Stapac Jakarta menampilkan permainan berbeda di laga pembuka IBL 2017-2018 Seri 8 Malang. Untuk mengalahkan Satya Wacana Salatiga, Stapac memilih untuk menyerang area lubang kunci. Mereka akhirnya bisa unggul dengan skor akhir 81-66, Jumat, 23 Februari. Permainan berbeda ini bukan tanpa alasan. Ternyata pemain Stapac kurang nyaman dengan kondisi ring GOR Bimasakti. Hal ini diungkapkan…
-
Proses Verifikasi Tetap Berjalan, Meski Jadwal Lanjutan IBL Mundur, Berita IBL
Indonesian Basketball League (IBL) musim depan berencana memasukkan tim baru. Bila mengacu pada jadwal proses penetapan tim baru, maka seharusnya sudah ada tim yang masuk tahap verifikasi. Proses ini rupanya tidak terpengaruh dengan jadwal kompetisi. Meski lanjutan IBL mundur di bulan Oktober, namun proses penambahan tim baru tetap berlangsung sesuai rencana. Junas Miradiarsyah selaku Direktur…
-
Francesco Bagnaia Ngotot Balapan di MotoGP Italia meski Masih Cedera , Terupdate
pojokberita.co.id – Pembalap Ducati, Francesco Bagnaia, dikonfirmasi tetap akan mengikuti MotoGP Italia di Sirkuit Mugello pada 9-11 Juni meskipun menderita cedera. Dikutip dari keterangan resmi Ducati, Selasa (23/5), Bagnaia mengalami cedera patah tulang parsial kecil akibat kecelakaan di MotoGP Prancis di Le Mans, beberapa waktu lalu. “Karena Bagnaia masih merasakan sakit di pergelangan kaki kanannya…