arus listrik hanya dapat mengalir pada rangkaian listrik?
Jawaban
Syarat arus listrik dapat mengalir dalam rangkaian :
• Rangkaian listriknya tertutup
• Ada sumber energi/tegangan
• Ada penghantar listrik
Rangkaian tertutup yaitu rangkaian listrik yang semua bagian-bagiannya terhubung. Sehingga pada rangkaian tersebut mengalirkan aliran listrik.
Jadi, arus listrik hanya dapat mengalir pada rangkaian listrik tertutup.
Originally posted 2022-03-07 16:24:48.