Saat ini banyak token crypto terbaru yang menjanjikan, terjadi peningkatan dalam sektor transaksi mata uang digital ini selama arus ketiga 2021. Bank Indonesia mencatatkan rekor naiknya sampai 45,05% menjadi Rp 209,81 Triliun.
Transaksi ekonomi mata uang digital di Indonesia yang mengalami peningkatan disebabkan karena masyarakat yang memiliki preferensi untuk berbelanja secara daring. Selain itu semakin dengan adanya kemudahan untuk melakukan pembayaran secara digital.
Upaya BI dalam mendukung dan mempercepat laju digitalisasi sistem pembayaran juga merupakan bentuk mendukung penyelarasan ekonomi uang digital nasional dengan perluasan sistem bayar digital.
Daftar 10 Teratas Token Crypto Terbaru
Cryptocurrency mining saat ini banyak diminati oleh banyak orang. Berikut ini daftar dari mata uang digital yang dapat memberikan keuntungan di tahun 2022. Bagi Anda yang tertarik dengan dunia kripto wajib simak hal berikut ini.
1. Bitcoin
Bitcoin diluncurkan pertama kali di tahun 2009, dan masih menjadi yang paling populer sampai saat ini. karena dikenal sebagai mata uang kripto mapan dan banyak diminati oleh para investor.
Menjadi paling menjanjikan juga pada tahun depan karena telah menempati peringkat pertama pada coinmarketcap. Bagi orang awam sekalipun, saat membicarakan uang kripto identik dengan bitcoin.
2. Ethereum
Merupakan sistem blockchain yang terdesentralisasi dan menampilkan cryptocurrency sendiri. Memiliki fungsi sebagai platform untuk cryptocurrency dan pelaksana smart contract terdesentralisasi.
Diluncurkan di tahun 2013 dalam Whitepaper oleh Vitalik Cuterin. Dapat data untuk proyek ini pada penjualan publik secara online tahun 2014.
3. Binance Coin
Diluncurkan di tahun 2017, Binance Coin merupakan salah satu pertukaran cryptocurrenci paling besar dalam pasar global dilihat dari volume perdagangan setiap harinya.
Memiliki tujuan untuk membawa volume pertukaran cryptocurrency mencapai garis depan pada aktivitas keuangan pasar global. Idenya binance muncul guna memperlihatkan paradigma baru dalam pasar keuangan global.
4. Tether
USDT merupakan mata uang digital yang stabil atau disebut juga stablecoin mencerminkan seperti harga dolar AS. Keuntungan token ke USD bisa dipertahankan dengan sejumlah surat berharga, uang tunai, catatan rep, setoran fidusia dan tagihan tresury.
Diluncurkan pertama kali di tahun 2014, awalnya tether disebut sebagai realcoin. Dibuat pada blockchin Bitcoin. Setelah mengganti namanya menjadi tehter atau USDtether, dilakukan pembaruan untuk bekerja pada blockchain mata uang lainnya selain bitcoin.
5. Solana
Merupakan salah satu proyek open source dengan memiliki banyak fungsi dalam menggunakan teknologi blockchain. Ide pengerjaannya muncul di tahun 2017 dan diluncurkan pada tahun 2020 kemarin yang berkantor di Jenewa, Swiss.
Protokol dalam Solana telah dirancang untuk memberikan fasilitas aplikasi terdesentralisasi. Sehingga tujuannya untuk meningkatkan skalabilitas dan memperkenalkan PoH (konsensus proof-of-history) yang telah dikombinasikan dengan PoS (proof-of-stake).
6. Cardano
Proyek open source lainnya yang memiliki tujuan untuk menyebarkan kembali kekuasan struktur tidak bertanggung jawab dalam margin di setiap individunya. Sehingga dapat menciptakan masyarakat aman, transparan dan juga adil.
Diluncurkan pada tahun 2017 silam dengan nama awalnya polymath italia abad ke 16 Gerolamo Cardano.
7. XRP
Token crypto terbaru selanjutnya XRP merupakan mata uang di platform digital bernama RippleNet dengan database terdistribusi disebut juga XRP Ledger. RippleNet dijalankan oleh perusahaan memiliki nama yaitu Ripple.
8. Polkadot
Polkadot merupakan protokol multichain sharding opensource dengan dilengkapi fasilitas tranfer lintas chain. Upaya ini bertujuan untuk membangun web terdesentralisasi sepenuhnya dan bersifat probadi sehingga bisa dikendalikan langsung oleh penggunanya.
Mata uang kripto merupakan jenis transaksi modern yang banyak diminati oleh kalangan milenial. Masih akan tetap eksis di tahun depan, membeli token crypto terbaru dapat direkomendasikan bagi Anda yang menginginkan cuan tambahan.